Control Panel adalah Bagian fasilitas Windows pengguna, untuk melakukan pengaturan (setting) bermacam peralatan (peripheral) pada komputer, serta perlengkapan (fiture) lain dalam Windows.
Sebutkan Fungsi atau Kegunaan Dari Control Panel ?
Berikut ini adalah fungsi atau kegunaan dari control panel :
- Menambahkan hardware
- Mengubah pilihan aksesbilitas
- Melakukan konfigurasi
- Mengatur software
- Menghapus software
- Mengendalikan user account