Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Aktivitas Siswa Halaman 6 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Pendidikan Agama Islam untuk Kelas 7 halaman 6 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket PAI Aktivitas Siswa Halaman 6. Buku siswa untuk Semester 1 Kelas VII SMP/MTS. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt. yang Sangat Indah Nama-Nya Kelas 7 ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13). Kunci Jawaban PAI Kls 7 Hal 6 Aktivitas Siswa

Aktivitas Siswa Halaman 6 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]
Aktivitas Siswa Halaman 6 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Aktivitas Siswa Halaman 6 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Aktivitas Siswa
1. Perhatikan Q.S. al-An’am/6: 59 pada pembahasan al-Asmau-al-husna tentang al- Alim!
2. Jelaskan pesan-pesan yang ada pada Q.S. al-An’am/6: 59 tersebut!

Jawaban:
1. “Pada sisi Allah kunci-kunci semua yang gaib; tak ada yang mengetahuinya kecuali Dia sendiri dan Dia mengetahui apa yang di daratan dan di lautan, dan tiada sehelai daunpun yang gugur melainkan Dia mengetahuinya (pula) dan tidak jatuh sebutir bijipun dalam kegelapan bumi dan tidak sesuatu yang basah atau yang kering, melainkan tertulis dalam kitab yang nyata (Lauh Mahfuzh)” (Q.s. Al-An’am 6:59).

2. Pesan yang terkadung dalam surah al an'am aayt 59 antara lain adalah
  • Allah maha mengetahui segala hal yang behubungan dengan hal ghaib
  • Allah mengetahui semua apa yang ada di bumi dan di langit
  • Tidak ada satupun hal yang luput dari pengetahuan Allah
  • Semua yang terjadi di dunia ini sudah tertulis di lauh mahfuzh