Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Aktivitas Siswa Halaman 9 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Pendidikan Agama Islam untuk Kelas 7 halaman 9 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket PAI Aktivitas Siswa Halaman 9. Buku siswa untuk Semester 1 Kelas VII SMP/MTS. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt. yang Sangat Indah Nama-Nya Kelas 7 ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13). Kunci Jawaban PAI Kls 7 Hal 9 Aktivitas Siswa

Aktivitas Siswa Halaman 9 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]
Aktivitas Siswa Halaman 9 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Aktivitas Siswa Halaman 9 PAI Kelas 7 [Kunci Jawaban]

Aktivitas Siswa
1. Perhatikan Q.S. al-Asr/103: 1-3 di atas dan jelaskan pesan-pesan yang terkandung di dalamnya!
2. Sebutkan cara cara untuk memberi nasihat kepada orang lain!

Jawaban:
1. Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
وَا لْعَصْرِ ۙ 
wal-'ashr

"Demi masa."
(QS. Al-'Asr 103: Ayat 1)

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
اِنَّ الْاِ نْسَا نَ لَفِيْ خُسْرٍ ۙ 
innal-ingsaana lafii khusr

"Sungguh, manusia berada dalam kerugian,"
(QS. Al-'Asr 103: Ayat 2)

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
اِلَّا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَ عَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ وَتَوَا صَوْا بِا لْحَقِّ ۙ وَتَوَا صَوْا بِا لصَّبْرِ
illallaziina aamanuu wa 'amilush-shoolihaati wa tawaashou bil-haqqi wa tawaashou bish-shobr

"kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan serta saling menasihati untuk kebenaran dan saling menasihati untuk kesabaran."
(QS. Al-'Asr 103: Ayat 3)

Pesan yang terkandung :
Hendaknya kita :
  • Memanfaatkan waktu sebaik mungkin
  • Beriman kepada Allah
  • Beramal sholeh
  • Saling menasehati dalam kebaikan
  • Saling menasehati dalam kesabaran
  • Agar kita tidak merugi.

2. Cara-cara memberi nasihat kepada orang lain:
  • Niat Memberi Nasehat Harus Ikhlas
  • Menasehati Dengan Cara yang Benar
  • Menggunakan Kata–Kata yang Baik
  • Tabayyun Sebelum Memberi Nasehat
  • Jangan Berburuk Sangka Kepada Orang yang Dinasehati
  • Jangan Memaksakan Agar Nasehat Diterima
  • Tidak Menasehati di Depan Umum
  • Jangan Melakukan Tahrisy