Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Ilmu Pengetahuan Alam untuk Kelas 8 halaman 77. Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket IPA Tabel 2.1 Pernyataan terkait Usaha halaman 77 Buku siswa untuk Semester 1 Kelas VIII SMP/MTS. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 2 Usaha dan Pesawat Sederhana dalam Kehidupan Sehari-hari Kelas 8 ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13). Kunci Jawaban IPA Kls 8 Hal 77 Ayo Kita Pikirkan
Tabel 2.1 Pernyataan terkait Usaha halaman 77 |
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 77 Ayo Kita Pikirkan
Ayo Kita Pikirkan
Perhatikan pernyataan-pernyataan yang terdapat pada Tabel 2.1! Analisislah manakah yang termasuk kegiatan melakukan usaha! Berapa besar usaha yang dilakukan?
1. Beni mendorong meja dengan gaya 10 N, sehingga meja tersebut berpindah sejauh 20 cm
2. Mangga bermassa 500 gram jatuh dari pohonnya yang memiliki ketinggian 2 meter di atas permukaan tanah
3. Siti mendorong kereta belanjanya dengan gaya 50 N dari arah rak daging ke rak sayuran kemudian kembali lagi ke rak daging
4. Dayu menginjak telur dengan gaya sebesar 5 N hingga telur tersebut pecah
5. Balok bermassa 2 kg dipindahkan dengan gaya sebesar 40 N sehingga berpindah sejauh 2 mhan pada daun.
Jawaban :
1. usaha
2. usaha
3. bukan usaha
4. bukan usaha
5. usaha
Penjelasan :
Dalam soal tersebut no 1, 2 dan 5 merupakan usaha karena terdapat perpindahan tempat asalnya. No 1(berpindah sejauh 20 cm), no 2 (jatuh dari pohonnya yang memiliki ketinggian 2 m) dan no 5(berpindah sejauh 2m).
Sedangkan no 3 dan 4 bukan merupakan usaha karena tidak mengalami perpindahan. No 3(mengalami perpindahan tetapi kembali ke tempat asalnya) dan no 4(tidak mengalami perpindahan namun membuat telur pecah)