Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Akidah Akhlak untuk Kelas 10 halaman 14 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket Akidah Akhlak Uji Kompetensi Bab 1 Halaman 14 Buku siswa untuk Semester 1 (Ganjil) Kelas X MA. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 1 AYO MENGHINDARI SIFAT TERCELA ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13). Kunci Jawaban Ayo Berlatih Bab 1 Hal 14 Aqidah Akhlak Kls 10
Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 10 Halaman 14 Ayo Berlatih Bab 1 |
Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 10 Halaman 14 Ayo Berlatih Bab 1
Ayo Berlatih 1 Halaman 14
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Betapa bahayanya hasad sehingga diibaratkan seperti api yang memakan kayu bakar. Tuliskan tiga contoh perbuatan hasad yang berbahaya itu!
2. Bekerja merupakan sarana untuk mencari rezeki, namun demikian, jangan sampai terjebak kepada cinta harta secara berlebihan. Bagaimana caranya seseorang dapat terhindar dari hubb al-dunya?
3. Berprestasi merupakan suatu kebanggaan. Namun demikian kebanggaan yang dicapai jangan menjerumuskan kepada perilaku ujub. Bagaimana cara menyikapi agar perbuatan itu tidak tergolong ujub?
4. Jelaskan salah satu sifat ma’ani Allah as- Saami’ yang memiliki arti berbeda dengan yang dimiliki manusia!
5. Identifikasilah perbedaan sikap antara orang yang mau mempelajari sifat-sifat Allah dengan orang yang tidak mau mengenal Allah!
Kunci Jawaban :
1. Tiga contoh perbuatan hasad, yaitu tidak senang ketika melihat kesuksesan orang lain, membenci orang yang lebih sukses, dan menghalangi orang lain agar tidak sukses.
2. Cara agar terhindar dari hubb al-dunya, yaitu memperbanyak bersyukur atas nikmat yang diberikan Allah dan selalu berfikir positif atas segala kejadian yang menimpa kita.
3. Ketika mendapatkan suatu prestasi, hendaknya untuk ingat bersyukur kepada Allah dan tidak merasa bangga berlebihan.
4. Sifat Allah as-Saami’ berarti Maha Mendengar, maksudnya adalah Allah Swt. bisa mendengar semua hal yang ada di dunia, bahkan yang tidak bisa didengar oleh mannusia.
5. Orang yang mau mempelajari sifat-sifat Allah Swt. biasanya akan selalu berbuat baik dan waspada dalam kehidupan sehari-hari. Sedangkan orang yang tidak mau belajar tentang sifat Allah Swt. biasanya akan jauh dari Allah Swt.