Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Seni Budaya dan Keterampilan untuk Kelas 7 halaman 161 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket SBK atau SBD Uji Kompetensi Halaman 161 Buku siswa untuk Semester 2 (Genap) Kelas VII SMP/MTS. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 12 Memainkan Alat Musik Campuran ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13). Kunci Jawaban Uji Kompetensi Hal 161 Seni Budaya Kls 7
Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 7 Halaman 161 Uji Kompetensi Bab 12 |
Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 7 Halaman 161 Uji Kompetensi Bab 12
Uji Kompetensi 12 Halaman 161
Pengetahuan
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan musik ansambel !
Kunci Jawaban :
Yang dimaksud dengan musik ansambel adalah musik yang dimainkan bersama – sama dengan berbagai jenis alat musik yang memainkan lagu dengan membentuk sebuah aransemen sederhana.
2. Jelaskan contoh musik ansambel tradisional di Indonesia !
Kunci Jawaban :
1. Ansambel musik melodisAnsambel musik melodis adalah alat musik yang dimainkan sesuai susunan lagu yang merupakan melodi lagu. Contohnya yatu : gitar, pianika, recorder, harmonika, angklung dan terompet.2. Ansambel musik ritmisAnsambel musik ritmis adalah alat musik yang digunakan untuk mengatur irama. Contohnya yaitu : drum set, tamborin, triangle, gong dan gendang.3. Ansambel musik harmonisAnsambel musik harmonis adalah alat musik yang digunakan untuk memainkan nada – nada dan mengatur irama. Contohnya yaitu : piano, harmonika, keyboard, harpa, siter, sasando, dan rebab.
Keterampilan
Tampilkan musik ansambel sederhana dengan menggunakan alat musik tradisional Indonesia
Kunci Jawaban :
Contoh Musik Ansambel Tradisional di Indonesia1. Gamelan2. Kolintang3. Angklung