Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Bagaimana menumbuhkan rasa cinta pada ideologi Pancasila?

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Kelas 8 halaman 23 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket PPKN Uji Kompetensi 1 Halaman 23 Buku siswa untuk Semester 2 (Genap) Kelas VIII SMP/MTs. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 1 Memahami Kedudukan dan Fungsi Pancasila ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas K13 Edisi Revisi 2017 (Kurikulum 2013). Kunci Jawaban Uji Kompetensi 1 Halaman 23 IPA Kelas 8
 
Bagaimana menumbuhkan rasa cinta pada ideologi Pancasila?

Bagaimana menumbuhkan rasa cinta pada ideologi Pancasila?
Jawaban :
Cara menumbuhkan rasa cinta pada ideologi pancasila adalah dengan cara mengenal, memahami, mempelajari, serta mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila pada kehidupan sehari-hari.
 

Pembahasan :
Pancasila merupakan dasar negara Indonesia, semua sumber hukum dan dasar penyelenggaraan negara semuanya bersumber pada Pancasila, untuk itu Pancasila juga disebut sebagai Ideologi Bangsa. sebagai dasar negara, Pancasila digunakan sebagai pandangan hidup seluruh bangsa Indonesia. Tanpa adanya ideoligi Pancasila, hukum-hukum yang dibuat akan dirasa tidak adil serta tidak memihak pada semua Individu. Dengan adanya ideologi ini akan menunjukkan tujuan hidup bernegara serta dapat membuka wawasan yang memberikan makna bagi bangsa Indonesia serta dapat dijadikan sebagai alat pemersatu bangsa. Di dalam Pancasila terdapat lima sila yang dimana, antara sila yang satu dengan yang lainnya berangkaian, sangat erat hubungannya dan bahkan tidak terpisah atau tidak berdiri sendiri, kelima sila yang terkandung dalam Pancasila mewakili isi jiwa dari bangsa Indonesia yang sudah ada sejak dahulu kala.