Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Berikan 3 (tiga) contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang politik di lingkungan sekolah!

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Kelas 9 halaman 29 - 30 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket PPKN Uji Kompetensi Bab 1 Halaman 29 - 30 Buku siswa untuk Semester 2 (Genap) Kelas IX SMP/MTs. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 1 Dinamika Perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas K13 Edisi Revisi 2017 (Kurikulum 2013). Kunci Jawaban Uji Kompetensi Bab 1 Halaman 29 - 30 IPA Kelas 9
 
Berikan 3 (tiga) contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang politik di lingkungan sekolah!

Berikan 3 (tiga) contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang politik di lingkungan sekolah!
Jawaban :

Tiga contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam berbagai bidang politik di lingkungan sekolah adalah:

  1. Pemilihan ketua OSIS.
  2. Pembagian jadwal piket kelas.
  3. Musyawarah tata tertib yang akan dilaksanakan di dalam kelas.


Pembahasan :

Berbagai perwujudan nilai-nilai Pancasila di lingkungan sekolah adalah:  

  1. Tidak melakukan aksi perundungan.
  2. Menjunjung tinggi nilai persatuan dan kesatuan.
  3. Melaksanakan kewajiban dengan penuh tanggung jawab.
  4. Mengikuti pembelajaran dengan baik.
  5. Menjaga nama baik sekolah.