A. biofuel
B. geotermal
C. panel surya
D. osmosis balik
Jawaban :
D. osmosis balik
Pembahasan:
Teknologi osmosis balik merupakan teknologi penyaringan molekul besar dan ion-ion dari suatu larutan. Sedangkan teknologi ramah lingkungan pada bidang energi antara lain biofuel, panel surya, dan geotermal.
Biofuel meruapakan pengganti dar minyak bumi yang didapatkan dari ekkstraksi tumbuh-tumbuhan. Dengan demikian, biofuel merupakan energi yang terbarukan. Panel surya berfungsi untuk menangkap energi matahari dan mengubahnya menjadi energi listrik. Energi matahari yang mengenai panel surya akan menghasilkan emisi elektron yang nantinya akan diubah menjadi energi listrik. Sedangkan geotermal memanfaatkan panas bumi sebagai pembangkit energi, misalnya pada pembangkit listrik tenaga panas bumi. Pada pembangkit tersebut, bisa membangkitkan tenaga listrik menggunakan panas bumi yang ditangkap. lmuwan memperkirakan bahwa hanya dengan menggunakan 1% dari panas yang tersimpan sedalam 5 km dalam kerak bumi akan menghasilkan energi 250 kali lebih banyak dari minyak dan gas alam yang tersimpan di seluruh lapisan bumi.