Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Jelaskan masing-masing 3 (tiga) budaya berikut dan asal daerah : a. lagu daerah, b. tarian daerah, dan c. alat musik daerah.

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Kelas 7 halaman 113 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket PPKN Uji Kompetensi 4 Halaman 113 Buku siswa untuk Semester 2 (Genap) Kelas VII SMP/MTs. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 4 Keberagaman Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan dalam Bingkai Bhineka Tunggal Ika ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas K13 Edisi Revisi 2017 (Kurikulum 2013). Kunci Jawaban Uji Kompetensi 4.1 Halaman 113 IPA Kelas 7
 
Jelaskan masing-masing 3 (tiga) budaya berikut dan asal daerah : a. lagu daerah, b. tarian daerah, dan c. alat musik daerah.

Jelaskan masing-masing 3 (tiga) budaya berikut dan asal daerah :
a. lagu daerah,
b. tarian daerah, dan
c. alat musik daerah.

Jawaban :
3 Budaya dan Asal daerah

Daerah Pertama: Pulau Bali
a. Lagu daerah yang dimiliki oleh daerah Bali adalah Putri Cening Ayu.
b. Tarian daerah yang ditampilkan didaerah Bali adalah sebuah tarian massal yang kemudian dikenal dengan sebutan tari kecak.
c. Alat musik daerah pada melakukan atraksi tarian, kemudian musik adalah pemberi alunan nada yang kemudian menjadi pemandu bagi penari untuk melakukan sebuah gerakan. Pada daerah Bali ini sendiri alat musik tersebut lebih dikenal dengan sebutan gong.

Daerah Kedua: Provinsi Jawa Barat
a. Lalu daerah yang dimiliki oleh daerah Bali adalah Bubuy Bulan.
b. Tarian daerah yang ditampilkan didaerah Bali adalah sebuah tarian massal yang kemudian dikenal dengan sebutan tari jaipong.
c. Alat musik daerah pada melakukan atraksi tarian, kemudian musik adalah pemberi alunan nada yang kemudian menjadi pemandu bagi penari untuk melakukan sebuah gerakan. Pada daerah Provinsi Jawa Barat ini sendiri alat musik tersebut lebih dikenal dengan sebutan angklung.

Daerah Ketiga: Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
a. Lagu daerah yang dimiliki oleh daerah Bali adalah Suwe Ora Jamu.
b. Tarian daerah yang ditampilkan didaerah Bali adalah sebuah tarian massal yang kemudian dikenal dengan sebutan tari langen mandra wanara.
c. Alat musik daerah pada melakukan atraksi tarian, kemudian musik adalah pemberi alunan nada yang kemudian menjadi pemandu bagi penari untuk melakukan sebuah gerakan. Pada daerah Bali ini sendiri alat musik tersebut lebih dikenal dengan sebutan gamelan.
 
   

Pembahasan :

Indonesia adalah bangsa yang dikenal beragam baik itu suku dan ras, budaya, adat istiadat, keyakinan atau agama, bahasa dan lain sebagainya. Keberagaman ini terjadi didorong oleh sejumlah faktor. Salah satu faktor tersebut adalah kondisi GEOGRAFIS INDONESIA yang terletak di posisi strategis sehingga mudah bersinggungan dengan bangsa lain.

Selain itu, kondisi geografis berupa KEPULAUAN turut mendukung keberagaman tersebut sehingga masing-masing pulau memiliki karakter budaya berbeda. Selain itu iklim dan kondisi alam yang berbeda masing-masing pulau juga berpengaruh pada proses adaptasi suku bangsa yang berpengaruh pada kebudayaannya. Pada akhirnya lahir kebudayaan yang beragam yang mengacu pada kondisi lingkungan sekitar.


Keberagaman suku dan budaya di Indonesia adalah sesuatu yang wajib dijaga dan dirawat sebab merupakan kekuatan tersendiri bagi bangsa. Keberagaman ini datangnya dari Tuhan dan harus disyukuri dan diterima dengan baik.