Kpz0JXNL4KwnNLROcdoTIG3N8IlpsfRVGQnxBFp8
Bookmark

Pada tumbuhan, air dari akar dapat naik sampai ke daun disebabkan oleh daya kapilaritas batang. Pernyataan yang benar terkait peristiwa tersebut adalah ....

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Ilmu Pengerahuan Alam untuk Kelas 8 halaman 38 - 41 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku paket IPA Uji Kompetensi Halaman 38 - 41 Buku siswa untuk Semester 2 (Genap) Kelas VIII SMP/MTs. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Pilihan Ganda (PG) dan juga Esaay Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas K13 Edisi Revisi 2017 (Kurikulum 2013). Kunci Jawaban Uji Kompetensi Halaman 40 IPA Kelas 8
 
Pada tumbuhan, air dari akar dapat naik sampai ke daun disebabkan oleh daya kapilaritas batang. Pernyataan yang benar terkait peristiwa tersebut adalah ....

Pada tumbuhan, air dari akar dapat naik sampai ke daun disebabkan oleh daya kapilaritas batang. Pernyataan yang benar terkait peristiwa tersebut adalah ....
A. di dalam sel-sel akar terjadi peristiwa osmosis sehingga menyebabkan daya kapilaritas batang meningkat
B. jaringan xilem memiliki diameter yang sangat kecil sehingga memiliki tekanan yang besar untuk menaikkan air ke daun
C. jaringan floem memiliki diameter yang sangat kecil sehingga memiliki tekanan yang besar untuk menaikkan air ke daun
D. air dari dalam tanah dapat naik karena daya isap daun yang rendah sehingga tekanan osmosis dalam sel meningkat
Jawaban :
B. jaringan xilem memiliki diameter yang sangat kecil sehingga memiliki tekanan yang besar untuk menaikkan air ke daun
 
 
Pembahasan
Daya kapilaritas batang adalah kemampuan pembuluh kayu (xylem) untuk mengangkut air dari tanah menuju ke daun, dimana air ini kemudian diubah dalam proses fotosintesis dengan bantuan sinar matahari untuk menjadi zat gula dan energi.

Daya kapilaritas batang dipengaruhi oleh tekanan air di dalam pembuluh kayu (xylem) yang lebih kecil dari tekanan air di tanah, sehingga air akan bergerak dari tanah yang memiliki tekanan air lebih besar, ke xylem yang memiliki tekanan rendah. Peristiwa ini disebut dengan osmosis.

Daya kapilaritas dipengaruhi oleh adanya adhesi atau ikatan antara air dengan dinding pembuluh kayu (xyelm). Adhesi ini lebih besar dari kohesi, yaitu ikatan antara partikel air. Karena adhesi lebih ebsar, air akan bergerak naik di pembuluh kayu (xylem).