Apa yang dimaksud hewan avertebrata?

Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Organ gerak hewan dan manusia untuk Kelas 5 halaman 23 Pembahasan kali ini kita akan bahas latihan yang ada pada buku LKS Tema 1 Ayo Berlatih Halaman 23, Buku siswa untuk Semester 1 Kelas V SD/MI. Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban Bab atau Subtema 1 Organ Gerak Hewan ini, kalian bisa menjadi lebih giat untuk belajar. Kunci jawaban ini diperuntukkan untuk para pelajar yang sedang mengerjakan tugas Kurikulum 2013 (K13 Revisi 2018). 

. Apakah yang dimaksud organ gerak aktif dan pasif ?

✅ Kunci Jawaban Tema 1 Subtema 1 Organ Gerak Hewan Ayo Berlatih Halaman 23

Ayo Berlatih Halaman 23

Soal
1. Apa yang dimaksud hewan avertebrata?
2. Apa saja ciri-ciri hewan avertebrata?
3. Sebutkan hewan yang termasuk kedalam hewan vertebrata!
4. Apa fungsi cangkang pada hewan mollusca?
 
5. Apa yang dimaksud gastropoda?
Jawaban :
1. Hewan avertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang belakang.
2. ciri-ciri hewan avertebrata antara lain susunan sarafnya berada  diperut, memiliki rangka luar, dan otaknya tidak terlindungi oleh rangka.
3. Siput, serangga, cacing, ubur-ubur, cumi-cumi dan lainnya.
4. Sebagai pelindung tubuh dan melindungi organ yang ada didalam isi perut.
5. Gastropoda artinya hewan bertubuh lunak, berjalan dengan perut yang disebut kaki.
Lihat Juga  Kerja sama antara otot dan tulang membentuk suatu sistem yang disebut...

Similar Posts